Olahraga

Sambut Juara Liga 3 Nasional di Rumah Dinas, Gubsu Berikan Bantuan Bola Tahap Pertama

Medan, buanapagi.com – Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi menyambut kedatangan Tim Karo United di kediaman dinasnya Jalan Jenderal Sudirman Nomor 41, Medan, usai klub sepakbola tersebut menjalani laga final dan menjadi juara Liga 3 Nasional. Atas keberhasilan membawa pulang trofi bundar dari PSSI, Edy Rahmayadi menyumbang 50 bola untuk digunakan latihan anak asuh Suharto […]

Olahraga

Puluhan Juta Hadiah Liga MCF Tahun 2022, Sungai Keruh Juarai MCF 2022

Sekayu, buanapagi.com – Final liga MCF di Stadion Bumi Serasan Sekate, Selasa (29/3/2022) berlangsung meriah dan sengit. Euforia penonton dari dua tim penuh sorak sorai menyemangati tim kebangaan masing-masing. Tim sepak bola Kecamatan Sungai Keruh berhasil meraih Piala Liga MCF 2022 setelah mengalahkan Kecamatan Bayung Lencir pada partai final. Sebagai juara, Sungai Keruh mendapat uang […]

Olahraga

Bayung Lencir Tantang Sungai Keruh di Final Liga MCF

Muba, buanapagi.com – Musi Banyuasin – Bayung Lencir FC memastikan diri melaju ke Final Liga MCF 2022, usai mengalahkan Keluang FC lewat drama adu pinalti 5-4 setelah bermain imbang 1-1, Minggu (27/3/22). Di partai puncak Bayung Lencir akan menghadapi Sungai Keruh. Pada pertandingan semi final Bayung Lencir sebenarnya unggul terlebih dulu di menit ke 40, […]

Olahraga

Kepala Pelaksana BPBD Kota Medan Buka Medan Rafting Championship 2022

Medan, buanapagi.com – Olahraga air merupakan salah satu olahraga yang banyak diminati oleh warga Indonesia. Namun sayangnya wahana olahraga air di kota Medan masih belum banyak memadai untuk bisa dijadikan standar bagi para penikmat olahraga air. Salah satu yang menjadi kendala olahraga air di kota Medan ialah keberadaan sungai yang masih kotor, dangkal dan berbau, hal […]

Olahraga

Mentri Pariwisata dan Kreatif Sandiaga Uno Tutup Joumpa Open Series 2022

Medan, buanapagi.com – Menteri Pariwisata Dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno, secara Virtual, menutup event Joumpa Open Tournament Series 2022 tersebut. Sandiaga Uno menyampaikan selamat atas pelaksanaan Joumpa Open Tournament Serie 2022, yang dilaksanakan di Medan berakhir dengan sukses. Semoga kegiatan ini dapat mencetak bibit-bibit Golfer unggul, sampai tingkat Nasional, maupun Internasional Dan selamat kepada […]

Olahraga

PGI Sumut Apresiasi Aceh Sepakat Gelar Olah Raga Golf Tournament Joumpa Series 2022

Medan, buanapagi.com – Persatuan Golf Sumatera Utara (PGI Sumut), sangat memberi apresiasi, atas pelaksanaanyang dilakukan Aceh Sepakat melakukan event, sehingga dalam kesempatan ini, kita dari PGI Sumut ikut memeriahkannya” demikian dikatakan Ketua Umum (Ketum) PGI Sumut. Lambok Sidamanik, saat dijumpai Wartawan, bersamaan dengan pelaksanaan Joumpa Tournament Series 2022, yang dilaksanakan di Padang Golf Royal Sumatra […]

Olahraga

Aceh Sepakat Gelar Olah Raga Golf Turnament Joumpa Series 2022

Medan, buanapagi.com – Olah Raga Golf Turnament Joumpa Saries 2022 ini, merupakan salah satu kegiatan Olah Raga, yang dilakukan komunitas Suku Aceh yang ada di Sumatera Utara (Sumut)” demikian dikatakan Ketua Umum (Ketum) Aceh Sepakat Sumut, kepada Wartawan, usai penyerahan santunan dan bingkisan kepada Anak Yatim, salah satu Panti Asuhan yang berdomisili di Medan Area, […]

Olahraga

Selekda Gulat Provinsi Sumut Resmi Dibuka, Bupati Sergai Targetkan 5 Emas di PON XXI

Binjai, buanapagi.com – Bupati Serdang Bedagai (Sergai) H. Darma Wijaya selaku Ketua Pengurus Provinsi (Pengprov) Persatuan Gulat Seluruh Indonesia (PGSI) Sumatera Utara (Sumut) resmi membuka Seleksi Daerah (Selekda) Provinsi Sumut untuk cabang olahraga gulat, bertempat di Gedung Olahraga Kota Binjai, Rabu (16/3/2022). Dalam sambutannya, Bupati Sergai menyampaikan beberapa pesan penting terkait perkembangan dan optimismenya terhadap […]

Olahraga

Muba Pastikan Jadi Tuan Rumah Terbaik Liga Nusantara

Sekayu, buanapagi.com – Liga Nusantara (Linus) Futsal tahun 2022 se-Sumatera Selatan, dipastikan semarak dan meriah. Hal ini juga didukung dengan ditunjuknya Kabupaten Muba oleh Asosiasi Futsal Sumatera Selatan, untuk menjadi tuan rumah perhelatan olahraga bergengsi tersebut. Hal ini disampaikan langsung Kepala Dinas Perkebunan Muba sekaligus Ketua Umum Asosiasi Futsal Muba Ahmad Toyibir SSTP MM, saat […]

Olahraga

Semarak dan Meriah, Penutupan HPN dan HUT PWI di Muba Bertabur Hadiah

Sekayu, buanapagi.com – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Musi Banyuasin menutup rangkaian kegiatan Hari Pers Nasional (HPN) dan Hari Ulang Tahun PWI ke-76 di Stadion Serasan Sekate dengan pertandingan persahabatan sepakbola dengan Jajaran Polres Muba, Jumat (25/2/2022). Dengan tetap mengedepankan protokol kesehatan COVID-19, Penutupan HPN yang bertaburan hadiah ini dihadiri Plt Bupati Beni Hernedi diwakili […]