Medan, buanapagi.com – Dimulai dari Tahun 2022 hingga Tahun 2024, kebutuhan air masyarakat Kota Medan dan sekitarnya akan terlayani. “Saat ini kita fokus membangun Instalasi Pengolahan Air Minum (IPAM) di beberapa titik di Kota Medan seperti di Pulo Brayan akan dibangun IPAM kapasitas 500 liter/detik Insya Allah pada awal Tahun 2023 sudah selesai,” kata Direktur Utama […]
Ekonomi
Ingin Perabotan Rumah Tangga Murah…Toko Sejati Jaya Perabot Hadir di Jl. Mandala By Pass Medan
Medan, buanapagi.com – Perabotan rumah tangga, bisa dikatakan sebagai kebutuhan sekunder yang pastinya diperlukan oleh setiap keluarga. Apalagi dimasa Pandemi Covid-19 saat ini, kebutuhan rumah tangga dapat dikatakan tetap meningkat, walaupun penghasilan bisa jadi menurun. Toko Sejati Jaya Perabot, yang menjual keperluan rumah tangga menjadi angin segar, terutama bagi para ibu-ibu rumah tangga, yang kini […]
Meriahkan PON XX Papua, PLN Diskon Tambah Daya Hanya Rp.160 Ribu
Jayapura, buanapag.com – Menyambut Pekan Olahraga Nasional (PON) XX 2021 di Papua, PT PLN (Persero) meluncurkan promo layanan tambah daya ‘Gebyar PON XX Papua 2021’. Melalui program ini, pelanggan di Papua dan Papua Barat cukup membayar biaya Rp 160.000, untuk tambah daya mulai 26 September hingga 15 Oktober 2021. Promo menarik ini dapat dinikmati oleh pelanggan […]
Pengurus DPC PMKM Kota Medan Silaturahmi Bersama Owner Mokbang Kerang Beserak
Medan, buanapagi.com – Ketua DPC PMKM Kota Medan diwakili Sekjend DPC PMKM Kota Medan Hendi Prayudi, Wasekjen DPC PMKM Kota Medan Junaidi Syahputra Dan Pahrizal Piliang sebagai Bidang Pemasaran di DPC PMKM Kota Medan bersilaturahmi bersama Owner Makan Bareng/ Makan Besar (Mokbang) Kerang Beserak Tengku Azwar yang berada di jalan Johor City (J-City).Medan, Selasa (28/09/2021). […]
Jaga Kelistrikan PON XX Papua, PLN Kerahkan Ratusan Petugas dari Berbagai Daerah
Jayapura, buanapagi.com – PT PLN (Persero), mendukung sepenuhnya pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX 2021 di Papua. Guna memastikan sistem kelistrikan saat pelaksanaan PON pertama di bumi cenderawasih aman, PLN mengirimkan 132 petugas Bantuan Kendali Operasi (BKO) sebagai tenaga tambahan dari luar Papua. General Manager PLN Unit Induk Wilayah Papua dan Papua Barat (UIW PPB), Abdul […]
Dukung Ketahanan Pangan Nasional, PLN Siap Pasok Listrik ke Kawasan Food Estate Kalteng
Banjarbaru, buanapagi.com – PT PLN (Persero) siap mendukung program ketahanan pangan nasional dengan menyiapkan pasokan listrik yang andal ke kawasan Food Estate di Kabupaten Pulang Pisau dan Kuala Kapuas, Kalimantan Tengah. General Manager PLN Unit Induk Wilayah Kalimantan Selatan dan Tengah, Tonny Bellamy menuturkan, PLN telah membangun sejumlah infrastruktur kelistrikan guna menerangi kawasan seluas 20 […]
PLN Rampungkan Dua Proyek Listrik Tegangan Tinggi untuk Kereta Cepat Jakarta – Bandung
Bekasi, buanapagi.com – PT PLN (Persero) berkomitmen mendukung pembangunan kereta cepat Jakarta-Bandung yang digarap PT Kereta Cepat Indonesia – China (KCIC) dengan pasokan listrik yang andal. Demi memastikan keandalan tersebut, PLN Unit Induk Pembangunan Jawa Bagian Barat (UIP JBB) berhasil melaksanakan energize atau pemberian tegangan pada proyek sistem kelistrikannya. Pemberian tegangan dilakukan pada Saluran Udara […]
PB PON XX Papua Apresiasi Kesigapan PLN
Jayapura, buanapagi.com – PT PLN (Persero) bergerak cepat menyelesaikan suplai listrik ke sarana akomodasi non-hotel pendukung PON XX Papua. Dalam waktu 24 jam, PLN berhasil menyelesaikan permohonan layanan multiguna ke 89 lokasi sarana pendukung PON. Respons sigap dari PLN ini mendapat apresiasi dari Pejabat Penanggungjawab Kegiatan (PPK) Listrik Bidang Akomodasi Panitia Besar (PB) PON XX […]
Cadangan Daya Lebih Dari 50 Persen, PLN Siap Sambut Investor ke Indonesia
Jakarta, buanapagi.com – PT PLN (Persero) siap menyambut para investor untuk bisa membangun industri di Indonesia. Dengan cadangan yang melimpah dan infrastruktur kelistrikan yang andal, PLN memastikan pelayanan tanpa kedip untuk para investor. Direktur Niaga dan Manajemen Pelanggan PLN Bob Saril menjelaskan, pemerintah Indonesia memang sudah siap menerima investor yang akan datang ke Indonesia sejak […]
Dukung Produktivitas, PLN Siap Pasok Listrik 65 MVA ke Kawasan Tambak Udang
Palu, buanapagi.com – Potensi tambak udang di Provinsi Sulawesi Tengah diproyeksikan terus berkembang. Terlebih pemanfaatan lahan tambak potensial seluas 42.095 Ha baru mencapai 25 persen sejauh ini. Peluang ini ditangkap PT PLN (Persero) dengan menyiapkan daya dan keandalan listrik yang mencukupi. Sejalan dengan program Electrifying Agriculture, PLN berkomitmen menyediakan suplai listrik bagi Petambak udang di […]
