Hukum&Kriminal

Vario Vs Truk Tronton, Satu Tewas Dan Satu Kritis di Tikungan Manis Tanjung Dolok

Simalungun, buanapagi.com – Kecelakaan laga kambing terjadi lagi di tikungan manis tanjung dolok parapat antara Sepeda motor jenis Honda Vario bernomor BK 6229 AIL, terlibat kecelakaan lalu lintas dengan mobil truck tronton dengan Nomor BK 8458 AC mengakibatkan pengendara Sepeda motor, Simon A Tanjung (21) warga Pangunjungan Habinsaran Kabupaten Toba, meninggal dunia dilokasi Kejadian “Kejadian […]

Ragam

Wagub Sergai Hadiri Paripurna Penetapan Pokir dan Rencana Kerja DPRD Tahun 2021

Sei Rampah, buanapagi.com – Wakil Bupati Serdang Bedagai (Wabup Sergai) H. Darma Wijaya, Kamis (17/12/2020) menghadiri Rapat Paripurna dengan agenda Penetapan Pokok Pikiran (Pokir) DPRD dan Rencana Kerja DPRD Tahun 2021 di Gedung DPRD Sergai di Sei Rampah. Rapat Paripurna dihadiri Ketua DPRD dr. Riski Ramadhan Hasibuan turut dihadiri Wakil Ketua DPRD Siswanto, Anggota DPRD, […]

Siantar-Simalungun

Hasil Rekapitulasi KPU Simalungun, RHS -ZW Unggul Dari Calon Lainnya

Simalungun, buanapagi.com – Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Simalungun Radiapoh Hasiholan Sinaga -H. Zoni Waldi ( RHS -ZW ) dinyatakan unggul atas tiga paslon lainya dalam rekapitulasi dan penetapan hasil penghitungan suara tingkat kabupaten dalam pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Simalungun tahun 2020. Dalam rekapitulasi hasil penghituntan suara yang diselenggarakan KPU Simalungun, sejak Rabu […]

Ragam

Walikota Minta Pengusaha Patuhi Minta Pengusaha Patuhi UMK 2021

Tebing Tinggi, buanapagi.com – Walikota Tebingtinggi Ir.H.Umar Zunaidi Hasibuan MM. meminta kepada seluruh pengusaha mematuhi ketentuan soal upah minimum kota (UMK) 2021 yang telah ditetapkan Gubsu sebesar Rp Rp 2.537.875,72, serta memenuhi hak-hak pekerja, di antaranya perlindungan BPJS Ketenagakerjaan dan Kesehatan. Hal itu disampaikan Walikota Tebingtinggi saat kegiatan Press Release UMK yang digelar Kepala Dinas […]

Asahan

Selama Pandemi 420 Warga Asahan Terkonfirmasi Virus Covid -19

Kisaran, buanapagi.com – Data update hingga hari ini selama pandemi warga Kabupaten Asahan yang terpapar virus Covid -19 sebanyak 420 orang. Warga yang Konfirmasi sebanyak 420 orang itu dengan rincian 119 orang dalam perawatan, 282 telah dinyatakan sembuh dan 19 orang meninggal dunia. Demikian Data Update tersebut  disampaikan Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid […]

Asahan

Sambut Hari Ibu, TP PKK Asahan Adakan Rapid Test Gratis

Kisaran, buanapagi.com – Dalam rangka menyambut Hari Ibu Ke – 92 yang jatuh pada tanggal 22 Desember 2020 mendatang, TP-PKK Kabupaten Asahan bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Kabupaten Asahan, Dinas BPBD Kabupaten Asahan, Dinas PMD Kabupaten Asahan dan Dinas Kominfo Kabupaten Asahan menggelar rapid test gratis bagi kaum perempuan di 25 Kecamatan. ” Kegiatan rapid […]

Asahan

Pemkab Asahan Gelar Upacara Hari Kesadaran Nasional

Kisaran, buanapagi.com – Pejabat Sekretaris Daerah Kabupaten Asahan Drs. Jhon Hardi Nasution, MSi mewakili Bupati Asahan bertindak sebagai Pembina upacara pada Peringatan Hari Kesadaran Nasional tingkat Kabupaten Asahan , bertempat di halaman kantor Bupati Asahan, Kamis (17/12/2020). Upacara Hari kesadaran nasional merupakan upacara bendera rutin yang dilaksanakan setiap tanggal 17 setiap bulannya sebagai momentum Aparatur […]

Asahan

Peduli Olahraga, Bupati Asahan Terima Penghargaan dari SIWO PWI

Kisaran, buanapagi.com – Berkat adanya perhatian dan dukungan serta kepedulian melalui kebijakan yang diberikan Bupati Asahan, H. Surya, BSc terhadap pengembangan dan pembangunan Pasilitas olahraga selama memimpin Kabupaten Asahan, Bupati Asahan mendapatkan penghargaan dari Seksi Wartawan Olahraga (SIWO) PWI Pusat sebagai ‘Bupati Peduli Olahraga. Penghargaan tersebut diterima Bupati Asahan pada Acara Gelaran Golden Award Malam Anugrah Olahraga […]

Ragam

Senam Colorful Medan Diharapkan Ikuti Tarian Ahoii Jadi Ikon Medan

Medan, buanapagi.com – Pelaksana tugas (Plt) Wali Kota Medan Ir H Akhyar Nasution MSi diwakili Kadis Pariwisata Kota Medan Agus Suriono menutup Grand Final  Lomba Cipta Senam Colorful Medan Virtual 2020 di Garuda Plaza Hotel Jalan Sisingamangaraja Medan, Rabu (16/12/2020). Dalam lomba yang menyediakan hadiah jutaan rupiah tersebut, ASKI Sumut keluar sebagai pemenang  dengan menyandang […]

Ragam

Plt Wali Kota Medan : Wakaf Berperan Positif Menegakkan Keadilan Sosial

Medan, buanapagi.com – Wakaf memiliki peran positif dalam menegakkan keadilan sosial karena mendorong yang kaya untuk menunaikan wakaf sehingga dapat dimanfaatkan oleh kaum yang membutuhkan bantuan. Dengan demikian, wakaf akan mampu menjadi sebab bagi orang mampu untuk mengorbankan harta benda yang dicintainya untuk mendapatkan keridhoan Allah SWT. Begitu besar manfaat wakaf, sehingga tentunya dibutuhkan para […]