Medan, buanapagi.com – Upaya percepatan penanganan kasus Covid-19 di Sumatera Utara (Sumut) telah menampakkan hasil. Antara lain, jumlah kasus sembuh Covid-19 di daerah ini terus meningkat. Bahkan, hingga Senin (31/8), jumlah kasus sembuh mencapai 3.965 kasus atau 58,07% dari total kasus konfirmasi 6.827 kasus. Demikian disampaikan Gubernur Sumut Edy Rahmayadi melalui Juru Bicara Gugus Tugas […]