Ekonomi

BNPBD Medan Run 2025 Pecahkan Rekor MURI, Dorong UMKM dan Lahirkan Bibit Atletik Baru

Medan, buanapagi.com – Suasana penuh antusiasme mewarnai kegiatan bincang-bincang media (BBM) yang digelar usai pelaksanaan BNPBD Medan Run 2025 di Hotel Santika Medan, Minggu (13/7/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh sejumlah tokoh penting, antara lain Kepala Perwakilan Bank Indonesia (Kaperwil BI)  Prov. Sumut Rudi Brando Hutabarat, Sekjen PB PASI Pusat, Direktur Operasional Museum Rekor Dunia Indonesia […]