Medan, buanapagi.com – Guna mengantisipasi semakin meluasnya penyebaran Corona Virus Disease 2019, (Covid-19), Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Medan melakukanSwab Reverse Transcription Polymerase Chain Reaction (RT-PCR) Covid-19, Jumat (28/8/2020). “Swab ini merupakan aturan yang telah ditetapkan oleh gugus tugas Covid 19, dimana jika disebuah instansi ada pegawainya yang terpapar Covid 19, maka instansi tersebut […]