Ekonomi

Bincang RUPAWAN, Inspirasi Pahlawan Bagi Generasi Muda Menuju Indonesia Maju

Medan, buanapagi.com – Departemen Pengelolaan Uang Bank Indonesia dan Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Sumatera Utara menyelenggarakan perhelatan kegiatan edukasi bertajuk Rupiah dan Pahlawan (RUPAWAN). Kegiatan RUPAWAN merupakan kegiatan flagship tahunan yang dilakukan Bank Indonesia, sejalan dengan momentum hari Pahlawan untuk dapat mengedukasi masyarakat mengenai peran rupiah dalam perjalanan perjuangan bangsa. Kegiatan dilaksanakan, Jumat(10/11/2023) bertepatan […]