Tanjungbalai, buanapagi.com – Ribuan masyarakat Kota Tanjungbalai menyambut antusias calon Gubernur Sumatera Utara (Sumut) nomor urut 1 Bobby Nasution, saat tiba di acara deklarasi relawan pemenanangan Bobby-Surya yang digelar di Jalan Sudirman Kota Tanjungbalai, Rabu (16/10/2024). Pantauan awak media, selain masyarakat acara silaturahmi dan deklarasi tersebut juga dihadiri pimpinan berbagai partai politik, relawan, Organisasi Kepemudaan […]