Sei Rampah, buanapagi.com – Dalam mempersiapkan pesta demokrasi Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) yang akan dilaksanakan pada tahun 2022, Pemerintah Kabupaten Serdang Bedagai (Pemkab Sergai) melaksanakan Sosialisasi Pilkades pada Kegiatan Penyelenggaraan Pemilihan, Pengangkatan dan Pemberhentian Kepala Desa Kabupaten Sergai, di Aula Sultan Serdang, Kompleks Kantor Bupati Sergai, Sei Rampah, Rabu (10/11/2021). Dalam sambutannya, Bupati Sergai H. Darma […]
Ragam
Puncak API Award 2021 di Muba Dipastikan Meriah
Sekayu, buanapagi.com – Puncak Anugerah Pesona Indonesia (API) Award tahun 2021 di Bumi Serasan Sekate pada 30 November nanti dipastikan akan berlangsung meriah dan spektakuler. Dengan prokes ketat, peserta dari 50 Kabupaten/Kota di Indonesia bakal dijamu dengan baik di kabupaten Musi Banyuasin. Sikap optimistis ini sangat terlihat jelas pada rapat persiapan yang dipimpin langsung oleh […]
Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Wali Kota Medan Berharap Masyarakat Memiliki Semangat Kepahlawanan
Medan, buanapagi.com – Wali Kota Medan, Bobby Nasution memimpin upacara bendera memperingati Hari Pahlawan 10 November 2021, Rabu (10/11/2021). Upacara yang diadakan di halaman depan Kantor Wali Kota Medan berlangsung dengan penuh khidmat dan dengan penerapan protokol kesehatan yang ketat. Upacara bendera ini turut di ikuti oleh Wakil Wali Kota Medan, H. Aulia Rachman, unsur Forkopimda Kota […]
Lepas Kafilah KORPRI Sumut ke MTQ Nasional, Gubsu Harapkan Raih Juara
Medan, buanapagi.com – Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi melepas kafilah Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) Sumut untuk mengikuti MTQ V KORPRI tingkat nasional di Kendari, Sulawesi Tenggara, Rabu (10/11/2021), di Aula Tengku Rizal Nurdin, Rumah Dinas Gubernur, Jalan Sudirman, Medan. Pada kesempatan tersebut, Gubernur Edy Rahmayadi mengharapkan kafilah KORPRI Sumut […]
Peringati Hari Pahlawan, Wagub Musa Rajekshah Dorong Masyarakat Jadi Pahlawan di Bidangnya
Medan, buanapagi.com – Wakil Gubernur (Wagub) Sumatera Utara (Sumut) Musa Rajekshah mendorong masyarakat agar menjadi pahlawan di bidangnya masing-masing. Dengan cara tersebut generasi saat ini akan mengisi kemerdekaan Republik Indonesia (RI) dengan baik. “Agar semuanya kita, terutama generasi-generasi kita punya semangat bahwa untuk memerdekakan bangsa ini tidak mudah. Ke depan bukan hanya setelah merdeka kita […]
Peringati Hari Pahlawan, Bupati Pringsewu Ajak Masyarakat Miliki Peran Menjadi Pahlawan
Pringsewu, buanapagi.com – Memperingati Hari Pahlawan, Bupati Pringsewu mengajak seluruh elemen masyarakat Kabupaten Pringsewu bersama-sama memaknai bahwa setiap orang pada dasarnya memiliki peran menjadi pahlawan. Salah satu yang dapat dijadikan hikmah, menurut bupati, adalah proses lahirnya Kabupaten Pringsewu dari Kabupaten Tanggamus, dimana masing-masing berperan dan dapat disebut pahlawan bagi Kabupaten Pringsewu. Hal tersebut disampaikan Bupati […]
Biro Perencanaan Polda Lampung Sosialisasi DIPA RKA-K/L TA. 2022
Pringsewu, buanapagi.com – Biro Perencanaan Polda Lampung mensosialisasikan Daftar Isian Penggunaan Anggaran (DIPA) Rencana Kerja dan Anggaran Kementerian Negara/Lembaga (RKA-K/L) TA 2022 kepada Polres Pringsewu di aula kolam renang Paris Pringsewu, Selasa (9/11/2021). Sosialisasi dipimpin oleh Kabag Ren Prograr Rorena Polda Lampung AKBP Joko Siswondo Harsono, SE didampingi Kompol Junaidi dan sejumlah personil. Sosialisasi juga […]
Kabupaten Sergai Masuk dalam PPKM Level I
Sei Rampah, buanapagi.com – Perjuangan Tim Satuan Tugas (Satgas) Percepatan Penanganan Pandemi Covid-19 di Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai) akhirnya membuahkan hasil manis. Kabar baik tersebut disampaikan oleh Juru Bicara (Jubir) Satgas Covid-19 Kabupaten Sergai Drs. H. Akmal, AP, M.Si, disela-sela menghadiri kegiatan manajemen pengelolaan proyek bagi PPK di Medan, Selasa (9/11/2021). “Alhamdullilah, setelah melalui kajian […]
Modal Sinergi dan Kolaborasi yang Kuat Percepat Vaksinasi Covid-19 di Muba
Palembang, buanapagi.com – Progress realisasi capaian vaksin di Kabupaten Muba menunjukan trend positif. Betapa tidak, hingga November ini realisasi vaksin di Bumi Serasan Sekate tersebut sudah diatas 52 persen, angka ini juga diatas capaian vaksin di Provinsi Sumsel yang baru 45 persen. “Jadi, modal kita di Muba ini adalah sinergi yang kuat. Realisasi vaksin harus […]
Wali Kota Medan Bersama Tim Saber Pungli Berkomitmen Berantas Pungli di Kota Medan
Medan, buanapagi.com – Wali Kota Medan, Bobby Nasution menerima kunjungan Ketua UPP Saber Pungli Provinsi Sumut, Kombes Pol Armia Fahmi beserta rombongan di Kantor Wali Kota Medan, Selasa (9/11/2021). Pertemuan ini guna membahas penanganan pungli di kota Medan. Dalam pertemuan yang juga dihadiri oleh Ketua UPP Saber Pungli Kota Medan, AKBP Irsan Sinuhaji, Dandim 0201/Medan, […]
