Politik

Dhiyaul Hayati : Penindakan Satpol PP Diharapkan Mampu Mendongkrak PAD

Medan, buanapagi.com – Anggota Badan Anggaran DPRD Kota Medan, Dhiyaul Hayati mengingatkan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) meningkatkan kinerjanya dalam upaya penindakan dan penertiban perundang undangan dalam upaya mendongkrak Pendapatan Asli Daerah (PAD). Desakan ini disampaikan Politisi Partai Keadilan Sejahtera (FPKS) DPRD Medan dalam rapat pembahasan Ranperda Laporan Pertanggungjawaban (LPJ) Tahun Anggaran 2019. “Di […]

Politik

Robi Barus Kecewa Lihat Kondisi Pasar Tanpa Protokol Kesehatan

Medan, buanapagi.com – Ketua Pansus Covid-19 Robi Barus kecewa terhadap kinerja Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 Medan. Pasalnya, saat pihaknya melakukan peninjauan ke Pasar Petisah untuk melihat penerapan protokol kesehatan, Selasa (7/7/2020), masih banyak ditemukannya pedagang dan pengunjung yang tak menggunakan masker dan menjaga jarak. Apalagi, lokasi pasar yang terletak di seberang Posko GTPP […]

Politik

Soal Jenazah Dibawa Paksa, Afif Sebut Pemerintah Kurang Sosialisasi Kepada Masyarakat

Medan, buanapagi.com – Dua jenazah Pasien Dalam Pengawasan (PDP), yang dibawa paksa oleh pihak keluarga dari dua rumah sakit berbeda yakni dari RS Madani dan RSUD Pirngadi Medan menjadi sorotan anggota DPRD Medan Afif Abdillah. Kejadian membawa paksa pasien yang meninggal dengan status PDP tersebut menurut anggota Komisi II DPRD Medan ini, dikarenakan kelemahan pemerintah […]

Politik

Komisi III DPRD Medan Tuntut Kinerja BPPRD Lebih Maksimal Tarik PAD

Medan, buanapagi.com – Komisi III DPRD Medan dituntut Badan Pengelola Pajak dan Retribusi Daerah (BPPRD) Kota Medan agar lebih serius peningkatan Pendapan Asli Daerah (PAD) di tengah pandemi Corona Virus Disease 2019 (Covid 19). Untuk itu, Kepala BPPRD harus transparan soal potensi dan pelaku usaha yang menyelewengkan atau menunggak pajak. Hal tersebut merupakan kesepakatan rapat […]

Politik

Belum Buat Pernyataan, BK DPRD Medan Ancam Panggil Aulia Rachman Lagi

Medan, buanapagi.com – Ketua Badan Kehormatan (BK) DPRD Medan, Robi Barus ancam akan kembali memanggil Ketua Komisi II, Aulia Rachman.Hal itu dikarenakan, hingga kini, Aulia Rachman belum membuat surat pernyataan tidak akan mengulangi perbuatannya lagi.  Dijelaskan Robi, pernyataan itu merupakan salah satu hukuman yang diberikan untuk Aulia Rachman. Selain itu, akibat belum dibuatnya pernyataan tersebut, […]

Politik

Kasus Bangunan Mewah di Helvetia, Lemahnya Pengawasan Menjadi Penyebab Buruknya PAD IMB

Medan, buanapagi.com – Anggota Komisi IV DPRD Kota Medan, Syaiful Ramadhan berang dengan lambatnya Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Medan memberikan tindakan terhadap bangunan rumah mewah di kawasan Komplek Bumi Asri Blok F1 ujung Kelurahan Cinta Damai Kec Medan Helvetia, yang sudah dinyatakan Dinas Perumahan Kawasan Pemukiman dan Penataan Ruang (PUPR) sebagai bangunan […]

Politik

Soal Panggilan Pansus, Covid-19, Bayek Sebut Akhyar Gagal Paham

Medan, buanapagi.com – Anggota Komisi I DPRD Medan, Mulia Asri Rambe (Bayek) menilai Pelaksana tugas (Plt) Wali Kota Medan, Akhyar Nasution gagal paham. Sebab, Ketua DPD AMPI Medan itu menilai, jika Akhyar sudah salah pengertian terhadap panggilan Panitia Khusus (Pansus) covid-19 DPRD Medan. Diketahui, dalam pemanggilannya, Pansus Covid-19 DPRD Medan memanggil Akhyar dalam kapasitasnya sebagai […]