Jakarta, buanapagi.com – PT PLN (Persero) memboyong 6 penghargaan dalam Anugerah Humas Indonesia 2021. Tidak hanya berupaya menghadirkan keandalan pasokan listrik, aspek komunikasi publik menjadi faktor penting dalam menunjang kinerja perusahaan. Anugerah Humas Indonesia 2021 memberikan penghargaan, bagi lembaga dan perusahaan yang berperan penting dalam melakukan inovasi komunikasi di masa pandemi. Dalam penghargaan kali ini […]
Ekonomi
Berkah Listrik PLN di Kebun Buah Naga, Omzet Petani Pulau Seram Naik 150 Persen
Maluku Tengah, buanapagi.com – Senyum Petani buah naga di Kobisonta, Kecamatan Seram Utara, Kabupaten Maluku Tengah kian merekah usai listrik PLN hadir di kebun mereka. Berkat Program Electrifying Agriculture PLN, hasil panen buah naga kini meningkat hingga 150 persen. Sutaji, salah satu petani buah Naga dari Desa Kobisonta turut merasakan manfaat listrik yang bikin hasil […]
Pimpin Pencapaian SDGs, PLN Group Borong 7 Penghargaan di Ajang ISDA 2021
Jakarta, buanapagi.com – Komitmen PT PLN (Persero) menjalankan pembangunan berkelanjutan membuahkan apresiasi. BUMN kelistrikan ini berhasil meraih penghargaan Top Leadership on SDGs pada ajang Indonesian SDGs Award (ISDA) 2021, pada Jumat (17/9/2021). Ajang ini merupakan gelaran acara yang didedikasikan untuk mendorong capaian SDGs dan diselenggarakan oleh Corporate Forum for CSR Development (CFCD) bersama Kementerian Perencanaan Pembangunan […]
PLN Raih Penghargaan 1st The Best of The Best Human Capital 2021
Yogyakarta, buanapagi.com – PT PLN (Persero) terus mendorong transformasi dan inovasi dalam tata kelola Sumber Daya Manusia (SDM) atau Human Capital secara konsisten. Dengan transformasi ini membuat PLN menjaga kinerjanya. Terbukti, meskipun di tengah pandemi, dimana banyak perusahaan memiliki kinerja keuangan negatif, PLN tetap meraih untung Rp 5,9 Triliun (audited) pada tahun 2020 dan Rp […]
Electrifying Agriculture PLN Berhasil Dongkrak Produktivitas Budidaya Ikan Nila di Kalasan
Sleman, buanapagi.com – Gaung manfaat program Electrifying Agriculture oleh PLN semakin terdengar. Selain memudahkan masyarakat dan pelaku usaha agrikultur dalam mengakses listrik, program ini berhasil mendorong peningkatan kapasitas produksi dan hasil pertanian yang lebih optimal. Keberhasilan dirasakan langsung oleh petani budidaya ikan dari Kalasan, Kabupaten Sleman, Yogyakarta. Saryono, salah satu pemilik budidaya ikan sangat terbantu […]
Plakat Tinggi Muba Resmi Miliki SPBU Satu Harga
Muba, buanapag.com – Pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) dibawah kepemimpinan Bupati Muba Dr Dodi Reza Alex Noerdin Lic Econ MBA dan Wakil Bupati Muba Beni Hernedi SIP, terus memperjuangkan kesejahteraan yang adil bagi masyarakat Kabupaten Muba. Sejak bergulirnya Program BBM Satu Harga yang dicanangkan Presiden RI Ir. Joko Widodo pada tahun 2017 lalu, PT. Pertamina […]
PLTU Milik PLN Raih Penghargaan Internasional di ASEAN Coal Awards 2021
Jakarta, buanapagi.com – PT PLN (Persero) berupaya terus menjaga keseimbangan aspek lingkungan hidup dan keekonomian operasional, termasuk di pembangkit batu bara yang dimiliki. Salah satu cara menjaga keseimbangan tersebut adalah melakukan berbagai inovasi teknologi di Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) yang dimiliki. Tercatat, terdapat sederet teknologi yang mampu mengatasi masalah emisi pada penggunaan batu bara […]
L’Oréal Professionnel Luncurkan Metal DX, Warnai Rambut Sesuai Ekspektasi
Medan, buanapagi.com – Berkomitmen untuk menghadirkan opsi tepat dan inovatif bagi para hairdressers dan konsumen, L’Oréal Professionnel resmi meluncurkan Metal DX, rangkaian produk terbaru untuk mendapatkan hasil pewarnaan rambut, balayage, dan lightening yang #MeetYourHairExpectation dengan menetralisir kandungan metal dalam serat rambut serta mencegah rambut patah hingga 87%. 57% konsumen dan hairdresser khawatir rambut patah karena […]
PLN Siap Pasok Daya Andal ke Pabrik Baterai Mobil Listrik Pertama di Asia Tenggara
Jakarta, buanapagi.com – PT PLN (Persero) siap menyediakan keandalan pasokan daya listrik kepada KHML Battery Indonesia yang akan menjadi produsen pertama baterai mobil listrik di Tanah Air, bahkan di Asia Tenggara. Babak baru hilirisasi industri baterai dan mobil listrik ditandai dengan peletakan batu pertama pembangunan pabrik baterai mobil listrik di Karawang yang merupakan realisasi investasi […]
Tekan Penggunaan BBM di Pembangkit, PLN Gandeng PGN Maksimalkan Pemanfaatan Gas
Nias, buanapagi.com – PT PLN (Persero) mendapatkan pasokan gas dari PT Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk (PGN) untuk pengoperasian Pembangkit Listrik Tenaga Minyak dan Gas (PLTMG) Nias di Gunung Sitoli, Sumatera Utara. Pemanfaatan gas tersebut akan menekan penggunaan BBM dan menghemat biaya produksi listrik di pembangkit PLN. Direktur Energi Primer PLN Rudy Hendra Prastowo menjelaskan, […]
