Lombok Tengah, buanapagi.com – PT PLN (Persero) melalui Unit Induk Nusa Tenggara Barat berhasil menuntaskan seluruh persiapan kelistrikan yang akan menyuplai Jalan Kawasan Khusus The Mandalika atau Mandalika International Street Circuit (MISC). Hal ini ditandai dengan keberhasilan serangkaian commissioning test yang telah dilakukan sejak awal September 2021. Direktur Bisnis Regional Sulawesi, Maluku, Papua, dan Nusa […]
Ekonomi
Siap Sukseskan Penutupan PON XX Papua, PLN Pastikan Keandalan Kelistrikan
Jayapura, buanapagi.com – Kemeriahan upacara pembukaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua 2021 berhasil membuka mata jutaan penonton tanah air dan dunia akan kesiapan tuan rumah di Tanah Papua. Pesta olahraga nasional empat tahunan ini sukses digelar dan sejauh ini berjalan lancar jelang upacara penutupan yang akan dilaksanakan hari ini Jumat, (15/10/2021). Wakil Walikota Jayapura Rustan […]
Fitur Makin Lengkap, Sekarang Bisa Beli Token Rp. 5.000 di PLN Mobile
Jakarta, buanapagi.com – PT PLN (Persero) memberikan kemudahan untuk peningkatan pelayanan pelanggan dalam mengakses kebutuhan dan informasi kelistrikan. Salah satunya dengan menghadirkan mini denominasi token Rp 5.000 melalui aplikasi PLN Mobile. Terobosan ini, menjadi bagian dari program transformasi PLN. sebagai One Stop Solution bagi pelanggan. Kali ini PLN menghadirkan Major Launch atau Grand Launching PLN […]
Bangkitkan Kembali Gairah Pariwisata, Kemenparekraf Sosialisasikan Protokol CHSE Event
Medan, buanapagi.com – Untuk membangkitkan kembali gairah pariwisata di Indonesia, Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) mensosialisasikan Cleanliness, Health, Safety, Environment Sustainability (CHSE) Event Protocol (CERPEN) untuk penyelenggaraan acara (event). Mengingat pandemi wabah Covid-19, telah memberikan dampak yang besar terhadap sektor Pariwisata dan Ekraf (Parekraf) dan perekonomian masyarakat, demikian dikatakan Sekretaris Deputi […]
Ekonomi Kembali Bangkit, PLN Siap Sambut Lonjakan Konsumsi Listrik
Jakarta, buanapagi.com — PT PLN (Persero) memastikan pasokan listrik andal dan mencukupi di tengah mulai kembalinya aktivitas masyarakat. Hal ini ditandai dengan pertumbuhan konsumsi listrik mencapai 4,42 persen menjadi 187,78 terawatthour (TWh) hingga September 2021 (year on year). Penjualan listrik PLN diproyeksikan bakal terus meningkat menembus 252,51 TWh hingga akhir tahun 2021, atau tumbuh sebesar […]
PLN Hadirkan Promo Listrik “Super Dahsyat” Begini Cara Dapatkan
Jakarta, buanapagi.com – Program Diskon Tambah Daya Super Dahsyat PLN pada 1 Oktober 2021 terbukti sangat diminati oleh pelanggan. Promo yang dihadirkan dalam rangka menyambut Hari Listrik Nasional telah diminati oleh lebih dari 40 ribu pelanggan. Besarnya antusiasme pelanggan, mengingat promo tambah daya listrik ini hanya sebesar Rp 202.100 dan berlaku hanya sampai dengan 31 […]
PLN Peduli UMK, Lewat PON XX Papua Menuju Kebangkitan Ekonomi
Jayapura, buanapagi.com – Alunan musik dan penampilan seni budaya Papua yang berkolaborasi dengan kesenian nusantara lainnya menyemarakkan Festival Kopi Papua 2021 di Jayapura, Papua. Arena festival di tengah penyelenggaraan PON XX Papua itu terasa semarak, meski dengan pengunjung terbatas mengikuti ketentuan Protokol Kesehatan. Beberapa pemudi dan pemuda Papua dengan seyum ramah melayani pengunjung di salah […]
Produksi Buah Naga Sugiono Naik, 20 Petani Lain Ingin Meniru Pakai Listrik PLN
Buru, buanapagi.com — PT PLN (Persero) gencar menyosialisasikan manfaat penggunaan listrik di sektor pertanian. Naiknya produksi dan peningkatan omzet ini dirasakan oleh petani buah naga di Desa Mako, Kabupaten Buru, Maluku. Salah satu petani, Sugiyono menjelaskan, dirinya kini beralih memanfaatkan listrik dari PLN untuk meningkatkan produksi buah naganya. “Sebelum pakai listrik PLN saya cuma mengandalkan […]
Kini, Giliran Pabrik Sawit dan 5 Rumah Sakit di Bengkulu Sambung Tegangan Menengah PLN
Bengkulu, buanapagi.com – Pabrik sawit PT Sinar Bengkulu dan lima rumah sakit di Bengkulu menggandeng PT PLN (Persero) untuk menyediakan pasokan listrik yang andal guna memastikan operasi bisnisnya berjalan lancar. Total daya kebutuhan daya dari pabrik sawit dan rumah sakit tersebut mencapai 2.539 kilovolt ampere (kVA). Kelima rumah sakit yang menggunakan listrik Tegangan Menengah (TM) […]
GITET Terbesar di Indonesia Timur Beroperasi, Sistem Kelistrikan Sulawesi Semakin Andal
Makassar, buanapagi.com – PLN berhasil merampungkan penambahan kapasitas dan energize (pemberian tegangan perdana) Gardu Induk Tegangan Ekstra Tinggi (GITET) Wotu sebesar 250 Mega Volt Ampere (MVA) yang berlokasi di Kabupaten Luwu Timur, Sulawesi Selatan. Sebelumnya, GITET Wotu Extension (Ext) 275/150kV memiliki kapasitas IBT sebesar 90 MVA, dengan bertambahnya kapasitas ini membuat GITET Wotu menjadi GITET […]
