Ekonomi

Stok Minyak Goreng di Sumut Seperti ‘Air Bah’ Mendag: Tidak Ada Alasan Minyak Goreng Langka, Aparat Hukum Diminta Tegas

Medan, buanapagi.com – Menteri Perdagangan (Mendag) Republik Indonesia Muhammad Lutfi memastikan bahwa stok minyak goreng cukup untuk Sumatera Utara (Sumut). Ada 33.080.788 liter minyak goreng ada di Sumut untuk kurang lebih 12 hari. Hal tersebut disampaikan Mendag Muhammad Lutfi usai rapat koordinasi mengenai minyak goreng dengan Gubernur Sumut Edy Rahmayadi dan kepala dinas perdagangan se-Sumut […]

Ekonomi

Tinjau Pasar Bersama Gubsu, Mendag Lutfi Minta Distribusi Minyak Goreng Terus Dikawal

Medan, buanapagi.com – Menteri Perdagangan (Mendag) Republik Indonesia Muhammad Lutfi bersama Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmayadi meninjau Pusat Pasar di Kota Medan, Sabtu (26/2/2022). Hasilnya minyak goreng sudah ada di pasar, meski masih jarang. “Di sini saya ingin melihat ketersediaan dan keterjangkauan minyak goreng di pusat kelapa sawit Indonesia yaitu Sumut, kita bisa melihatnya di […]

Ekonomi

Kolaborasi Antar Produk UMKM Medan Masuk Indomaret Drive Thru

Medan, buanapagi.com – Pemerintah Kota (Pemko) Medan berkolaborasi dengan berbagai pihak untuk menaikkan kelas Usaha Kecil dan Menengah (UMKM), termasuk dengan Indomaret. Kolaborasi ini membuahkan hasil. Kini produk UMKM Medan sudah tersedia di Indomaret Drive Thru Jalan Sisingamangaraja Medan. Peluncuran Produk UMKM Medan di Indomaret ini dilakukan Wali Kota Medan Bobby Nasution diwakili Asisten Ekonomi Pembangunan, […]

Ekonomi

SIGAP : Bupati Nagan Raya Diharapkan Ada Gagasan Besar Untuk Pengembangan Potensi Sawit

Nagan Raya, buanapagi.com – Kabupaten Nagan Raya merupakan wilayah dengan areal lahan sawit paling luas di Provinsi Aceh, terutama di Kecamatan Darul Makmur dan Tadu Raya. Ketua Dewan Pengurus Daerah Yayasan Solidaritas Generasi Aceh Perubahan (SiGAP Aceh) Kabupaten Nagan Raya, Mukhtar, berharap kepada Bupati Nagan Raya diakhir masa jabatannya tersebut agar minimal membuat satu gagasan […]

Ekonomi

Kapolda Sumut Dan Pangdam I/ BB Pantau Pendistribusian Minyak Goreng

Deli Serdang, buanapagi.com – Kapolda Sumut, Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak, mendatangi PT Salim Ivomas Pratama Tbk di Jalan Sudirman, Petapahan, Kecamatan Lubuk Pakam, Kabupaten Deliserdang, Rabu (23/02/2022). Kedatangan Kapolda Sumut bersama Pangdam I/BB Mayjen TNI Hasanuddin beserta Satgas Pangan Sumut untuk memantau sekaligus mengawal pendistribusian minyak goreng. Pantauan di lapangan, terlihat Kapolda Sumut, […]

Ekonomi

Kerang Pink Restoran Sajikan Makanan Sea Food Favorit Dengan Hasil Kulineran Baru

Medan, buanapagi.com – Kuliner Sea Food dengan penyajian yang unik. Yang ditawarkan Kerang Pink Restoran kini telah ada sebelumnya di Jl. William Iskandar/ Jl. Pancing No 117 A. Kecamatan Medan Tembung dan kini buka Cabang Pertama di Jalan Halat Medan. Rabu (23/02/2022). Sehingga sangat menjanjikan bagi Masyarakat pencinta Kuliner sea food ala sajian Kerang Pink […]

Ekonomi

Naikkan Kelas UMKM, Dinas Koperasi UKM Kembangkan Pengetahuan Kewirausahaan Pelaku Usaha

Medan, buanapagi.com – Komitmen Wali Kota Medan Muhammad Bobby Afif Nasution menaikkan kelas pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) dibuktikan dengan berbagai program nyata. 8Selain terus mengupayakan agar Pemko Medan menjadi pasar bagi produk UMKM, mendorong digitalisasi, juga mengadakan pelatihan bagi pelaku UMKM. Salah satunya adalah Pelatihan Kewirausahaan Bagi Pelaku UMKM Kota Medan yang dihelat Dinas […]

Ekonomi

Aksi Peduli Sampah Nasional 2022, KFC Indonesia Bersih Pantai dan Laut di 10 Povinsi

teks Foto : KFC Indonesia mengadakan bersih pantai dan laut di 10 Provinsi di Indonesia termasuk Provinsi Sumut bekerjasama dengan DCA, Senin (21/2). bp/ist Medan, buanapagi.com – Memperingati Hari Peduli Sampah Nasional 2022 (HPSN 2022) yang jatuh pada 21 Februari 2022, KFC Indonesia mengadakan bersih pantai dan laut di 10 Provinsi di Indonesia. Bekerjasama dengan […]

Ekonomi

Apresiasi Vulcanic Festival RX King Kontes, Musa Rajekshah Harapkan Jadi Ajang Bisnis Bagi Anak Muda

Medan, buanapagi.com – Wakil Gubernur (Wagub) Sumatera Utara (Sumut) Musa Rajekshah mengapresiasi komunitas pengguna sepeda motor Yamaha RX King yang telah menyelenggarakan Vulcanic Festival RX King Kontes. Kontes sepeda motor yang telah legend (legenda) tersebut sangat positif dan diharapkan dapat menjadi ajang bisnis bagi anak muda pecinta otomotif. “Di dunia otomotif bila kita merawat kendaraan dengan baik, […]

Ekonomi

Pemkab Sergai Gelar Pasar Murah di Sei Rampah dan Teluk Mengkudu, Besok di Perbaungan
 

Sei Rampah, buanapagi.com – Gelaran pasar murah kembali dilaksanakan oleh Pemerintah Kabupaten Serdang Bedagai (Pemkab Sergai). Kali ini kegiatan tersebut diadakan di Pasar Rakyat Sei Rampah dan Teluk Mengkudu, Kamis (17/2/2022).           Bupati Serdang Bedagai (Sergai) H. Darma Wijaya, saat ditemui di ruang kerjanya, di Kantor Bupati Sergai, menyampaikan jika pasar murah ini difokuskan untuk menyediakan stok […]