Ragam

Infrastruktur Jalan Jadi Prioritas Pembangunan Pemkab Sergai

Sei Rampah, buanapagi.com – Pentingnya akses jalan bagi proses pembangunan dan perkembangan ekonomi masyarakat ditegaskan Bupati Serdang Bedagai (Sergai) H. Darma Wijaya dan Wakil Bupati Sergai H. Adlin Umar Yusri Tambunan, saat memimpin Focus Group Discussion (FGD) bertemakan prioritas pembangunan pemerintah Kabupaten Sergai. FGD yang dimoderatori oleh Sekretaris Daerah Kabupaten (Sekdakab) Sergai H.M. Faisal Hasrimy, […]

Asahan

Wakil Bupati Lepas Peserta Didik Kelas IX MTs Al-Washliyah 64 Pasar Lembu

Kisaran, buanapagi.com – Wakil Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin, S.Sos, MSi didampingi Camat Air Joman Ruslan, Ketua MUI Kecamatan Air Joman Mulia Darma Siregar, Kepala Sekolah MTs Al-Washliyah Misdi, SAg dan seluruh Staf Pengajar serta undangan lainnya melakukan Pelepasan Peserta Didik Kelas IX MTs Al-Washliya 64 Pasar Lembu, Senin (12/04/2021), yang berlangsung di halaman MTs […]

Asahan

Bupati Asahan Himbau Warga Asahan Agar Tidak Mudik Lebaran 1442 H

Kisaran, buanapagi.com – Bupati Asahan H Surya Bsc menghimbau kepada masyarakat Kabupaten Asahan tidak melaksanakan mudik pada Lebaran Tahun 1442H tahun ini Hal itu disampaikannnya seusai mengikuti acara Apel gelar pasukan operasi keselamatan toba 2021 Polres Asahan yang dipimpin Kapolres Asahan AKBP Nugroho Dwi Karyanto, SIK, di halaman Polres Asahan, Senin (12/04/2021). Seusai mengikuti apel […]

Politik

Dewan Pertanyakan Keberadaan Aset Kota Medan

Medan, buanapagi.com – Anggota Panitia Khusus (Pansus) Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPj) tahun anggaran 2020, Antonius Tumanggor mempertanyakan keberadaan aset di Kota Medan. Pertanyaan itu dilontarkan Antonius saat rapat lanjutan Pembahasan LKPj Tahun anggaran 2020, Senin (12/4/2021) dengan Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) di ruang Banggar DPRD Medan. “Aset seputar Medan Helvetia, Jalan Asrama […]

Politik

Silpa 2020 Rp 586 M, Naik Dari Tahun Sebelumnya

Medan, buanapagi.com – Silpa (Sisa Lebih Penggunaan Anggaran) tahun 2020 berjumlah Rp 586 miliar. Jumlah tersebut naik ketimbang Silpa tahun 2019 yang berjumlah Rp 506,65 miliar. Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Medan, Tengku Ahmad Sofyan, mengatakan Silpa 2020 terdiri dari Silpa anggaran penanganan covid-19 dan belanja. “2020 Silpa yang ada persis di […]

Politik

Inspektorat Diingatkan Soal Buruknya Pelayanan Puskesmas

Medan, buanapagi.com – Wakil Ketua Panitia Khusus (Pansus) Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPj) Tahun Anggaran 2020, Syaiful Ramadhan mengingatkan Inspektorat Kota Medan untuk benar-benar menjalankan fungsi nya dengan baik mengingat banyak diantaranya persoalan aparatur Pemko Medan yang tidak menjalankan fungsinya dengan baik, seperti pelayanan Puskesmas di Medan Johor, Polonia dan Maimun. Persoalan ini disampaikan Syaiful Ramadhan […]

Politik

Jual Beli Lapak di ‘The Kitchen Of Asia’ Dibongkar di Pansus LKPJ

Medan, buanapagi.com – Anggota Panitia Khusus (Pansus) Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPj) tahun anggaran 2020, Haris Kelana Damanik membongkar adanya praktek jual beli lapak di arena ‘The Kitchen Of Asia’ di kawasan kesawan Medan. Haris menilai apa yang dilakukan oknum-oknum yang mencari keuntungan sudah sangat merusak. “Saya sudah dapat catatan, ada juga sejumlah oknum yang lapor […]

Ragam

Pemko Medan Ajak MUI Kota Medan Berkolaborasi Wujudkan Visi Misi

Medan, buanapagi.com – Sebagai organisasi alim ulama Pemko Medan mengajak MUI Kota Medan untuk berkolaborasi dalam mewujudkan visi misi Kota Medan salah satunya dalam memberdayakan dan meningkatkan perekonomian umat melalui masjid mandiri. Selain itu juga Pemko Medan berkomitmen untuk melahirkan satu Tahfiz Qur’an disetiap masjid. Demikian hal ini disampaikan Wali Kota Medan Muhammad Bobby Afif […]

Asahan

Bupati Asahan Sampaikan Rancangan Awal RPJMD Kabupaten Asahan Tahun 2021-2026

Kisaran, buanapagi.com – Bupati Asahan H. Surya, BSc menyampaikan Rancangan Awal Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Asahan Tahun 2021-2026 pada Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Asahan, Senin (12/04/2021). Rapat yang digelar di Aula Rambate Rata Raya Sekretariat DPRD Kabupaten Asahan itu tampak dihadiri Bupati Asahan, Ketua DPRD Kabupaten Asahan, Wakil Ketua DPRD Kabupaten Asahan, […]

Asahan

Hari ini, Lima Warga Asahan Sembuh

Kisaran, buanapagi.com – Data Update Covid-19 di Kabupaten Asahan pada hari ini, bertambah lagi 5 orang warga Kabupaten Asahan yang Sembuh, sehingga total keseluruhan warga yang sembuh hingga saat ini sebanyak 657  orang dimana sebelumnya 652 orang . Dari 784 warga Asahan yang Konfirmasi ada sebanyak 90 orang dalam perawatan, 657 orang telah dinyatakan sembuh, […]